Find Us On Social Media :

Xiaomi Redmi Note 5: Gunakan Snapdragon 636, Bokeh, dan Tanpa Notch

By Dayu Akbar, Kamis, 27 Desember 2018 | 12:30 WIB

Hasil uji

AnTuTu Benchmark 7.0.7 (Score) 115454
PCMark for Android 2.0.3716 (Performance) 5652
PCMark for Android 2.0.3716 (Battery) 7 jam 10 menit
3DMark Android 2.0.4574 (Ice Storm) Max
3DMark Android 2.0.4574 (Ice Storm Extreme) Max
3DMark Android 2.0.4574 (Ice Storm Unlimited) 19952
GeekBench 4.2.0 (Single Core) 1342
GeekBench 4.2.0 (Multi Core) 4911

Kesimpulan

Meski kini banyak kompetitor yang bermain di rentang harga sama, tetapi Xiaomi Redmi Note 5 layak menjadi pertimbangan bagi yang mencari smartphone di kelas low-mid. Perangkat ini menawarkan performa kencang, kamera utama ganda, serta beragam fitur menarik.

Plus: Bodi kompak, build quality tangguh, performa kencang, kamera utama ganda, kamera depan dan utama bisa bokeh, ada fingerprint sensor dan face unlock, ada inframerah dan gyroscope, harga masih terjangkau.

Minus: Bodi licin, pilihan mode manual yang terbatas, penggunaan micro-SD dan nano-SIM bergantian.

Spesifikasi

SoC Qualcomm SDM636 Snapdragon 636 (quad core Kryo 260 1,8 GHz dan quad core Kryo 260 1,6 GHz plus Adreno 509)
RAM 4 GB LPDDR4X
Media simpan internal 64 GB
Selot SIM Dual nano-SIM (dukung micro-SD secara hibrida)
Jaringan seluler GSM/HSPA/LTE
Dukungan koneksi Wi-Fi 802.11a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth 5.0, A2DP, LE, GPS, A-GPS, GLONASS, BDS, inframerah, FM Radio, jack audio 3,5 mm, USB OTG
Sensor Accelerometer, light, proximity, gyroscope, orientation, sound, magnetic
Kamera

Belakang: 12 MP (f/1,9, dual pixel PDAF) dan 5 MP (f/2,0, depth sensor), dual LED flash, video 1080p @ 30fps

Depan: 13 MP, f/2,0, video 1080p @ 30fps
Layar 5,99″ IPS LCD 2.160 x 1.080 pixel, Gorilla Glass
Baterai Li-ion 4.000 mAh
Dimensi/bobot 15,86 x 7,54 x 0,81 cm/181 gr
Sistem operasi Android 8.0 Oreo (MIUI 9)
Situs www.mi.com/id/
Garansi 1 tahun
Harga Rp3.099.000