Di jajaran ponsel dengan emisi radiasi tinggi tersebut, kebanyakan dihuni oleh smartphone besutan OnePlus dan Xiaomi, di mana Mi A1 menjadi ponsel dengan radiasi paling tinggi.
Untuk diketahui, besar radiasi yang dikeluarkan sebuah smartphone diukur dengan unit yang dikenal sebagai Angka Absorpsi Spesifik atau SAR.
Menurut pedoman dari Komisi Internasional tentang Perlindungan Radiasi Non-Ionisasi (ICNIRP), batas aman angka SAR untuk perangkat seluler adalah maksimum 2 W/kg.