Find Us On Social Media :

Review Redmi Note 8 Pro: Helio G90T Pertama serta Kamera 64 MP

By Dayu Akbar, Kamis, 9 Januari 2020 | 13:49 WIB

Bidik pemain gim, Redmi menyertakan Game Turbo yang akan mengoptimalkan beberapa hal, yaitu prioritas koneksi, tingkat respon dan sensitivitas layar, kualitas audio, serta suhu.

Tabel Pengujian

AnTuTu Benchmark 8.0.5 - Score 282023
PCMark for Android 2.0.3716 - Work 2.0 Performance Score 10230
PCMark for Android 2.0.3716 - Work 2.0 Battery Life 10 jam
3DMark Android Edition 2.0.4580 - Ice Storm Unlimited 34074
3DMark Android Edition 2.0.4580 - Sling Shot 2909
3DMark Android Edition 2.0.4580 - Sling Shot Unlimited 3016
GeekBench 5.0 -    Single Core 300
GeekBench 5.0 -    Multi Core 1637

Kesimpulan

Dengan berbagai fitur seperti SoC MediaTek Helio G90T, empat kamera belakang dengan resolusi maksimal 64 MP, dan NFC, Redmi Note 8 Pro memiliki harga yang kompetitif. Ia bisa dijadikan pilihan untuk yang mencari ponsel pintar mumpuni yang tidak membuat kantong jebol.

PLUS: Kinerja bagus, empat kamera belakang dengan resolusi maksimal 64 MP, dukung video 4K dan slow-motion sampai 960 fps, ada NFC dan pengisian ulang energi baterai secara cepat, perbandingan kinerja dan harga yang baik.

MINUS: Masih ada iklan di MIUI.

Spesifikasi

SoC MediaTek Helio G90T (dual core Cortex-A76 2,05 GHz dan hexa core Cortex-A55 2,0 GHz plus Mali-G76 MC4
RAM 6 GB LPDDR4X
Media simpan internal 128 GB
Slot SIM Dual nano-SIM (dukung micro-SD secara hibrida)
Jaringan seluler GSM/HSPA/LTE
Dukungan koneksi Wi-Fi 802.11a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth 5.0, A2DP, LE, GPS, A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO, NFC, inframerah, radio FM, USB Type-C
Sensor Accelerometer, light, proximity, gyroscope, orientation, sound, magnetic, sidik jari
Kamera Belakang: 64 MP (f/1,9) + 8 MP (f/2,2, ultrawide) + 2 MP (f/2,4, depth sensor) + 2 MP (f/2,4, makro), LED flash, HDR; video 2160p @ 30 fpsDepan: 20 MP, f/2,0, HDR, soft flash, video 1080p @ 30 fps
Layar 6,53″ IPS 2.340 x 1.080 piksel
Baterai Li-Po 4.500 mAh
Dimensi/bobot 16,14 x 7,64 x 0,88 cm/200 gr
Sistem operasi Android 9.0 Pie dengan MIUI 10
Situs www.mi.co.id
Garansi 1 tahun
Harga Rp3.399.000