Find Us On Social Media :

Punya 500 Juta Pengguna, Telegram Bakal Monetisasi Tahun Depan

By Adam Rizal, Minggu, 27 Desember 2020 | 09:30 WIB

Pendiri Telegram Pavel Durov

Telegram juga merilis update besar pada platform mobile yang menghadirkan dukungan percakapan via suara di grup.

Berbeda dengan panggilan suara, percakapan suara akan serupa saluran suara terbuka yang memungkinkan pengguna bergabung dan keluar sesuka mereka.

Selain itu, pengguna yang berada dalam percakapan suara ini dapat terus berbicara atau hanya mendengarkan ke percakapan pengguna lainnya. Pengguna dapat terus menggunakan fitur lain pada aplikasi sembari percakapan suara terbuka di latar belakang.