Find Us On Social Media :

Tencent Cloud Resmi Luncurkan Data Center Pertamanya di Indonesia

By Rafki Fachrizal, Senin, 12 April 2021 | 14:30 WIB

Ilustrasi Tencent

Pendirian IDC Tencent Cloud di Indonesia nantinya akan mendukung kebutuhan yang terus berkembang dari berbagai industri, mulai dari layanan keuangan, internet dan e-commerce, hingga hiburan, game, dan pendidikan.

Sebagai informasi, saat ini beberapa perusahaan besar di Indonesia yang sudah menggunakan layanan Tencent Cloud di antaranya Bank Neo Commerce (BNC), JOOX, Aestron, dan WeTV.

Baca Juga: Nih! Deretan Promo GoMart di Bulan Suci Ramadan Tahun 2021