Find Us On Social Media :

Mau Berjualan Online di Shopee? Ikuti Langkah-langkah Berikut Ini

By Rafki Fachrizal, Selasa, 31 Mei 2022 | 22:20 WIB

Ilustasi Shopee

Berjualan online kini semakin banyak diminati oleh banyak orang. Pasalnya, berjualan online dapat dilakukan dengan modal yang minim.

Bahkan Bisa dilakukan dari rumah dengan hanya bermodalkan PC, laptop, atau smartphone serta produk-produk yang ingin dijual.

Tidak seperti berjualan lewat toko fisik, harus mengeluarkan modal besar seperti membayar sewa toko, biaya karyawan yang tidak sedikit, dan biaya-biaya lainnya.

Salah satu platform e-commerce/marketplace yang bisa digunakan untuk Anda yang ingin berjualan online adalah Shopee.

Nah, untuk dapat memulai berjualan online atau menjadi Seller di Shopee, ada beberapa langkah-langkah yang harus Anda lakukan. Selengkapnya, simak informasi yang sudah InfoKomputer rangkum berikut ini.

1. Daftar Akun Shopee

2. Lengkapi Profil Toko

Setelah memiliki akun di Shopee, langkah selanjutnya yakni melengkapi profil toko. Berikut caranya:

3. Tentukan Jasa Kirim

Tahap selanjutnya, pilih jasa kirim yang ingin Anda gunakan ketika ingin mengirim produk yang toko Anda jual ke pembeli.

Saat ini, pilihan jasa kirim yang bisa dipilih adalah JNE (YES, REG dan OKE), J&T Express, Pos Indonesia, Grab (same day), dan GoSend (same day).

Sebagai informasi, setiap mengaktifkan jasa kirim baru di level toko, jangan lupa untuk mengaktifkan juga di level produk.

Berikut cara Memilih jasa kirim level toko: