Untuk kamu yang sangat menyukai memutar sebuah lagu di perangkat smartphone maupun PC kalian maka pastinya kalian akan mengoleksi banyak lagu MP3 di perangkat kalian masing-masing. Dan tidak jarang juga kalian mencari lagu terbaru untuk memperbaharui playlist lagu di perangkat kalian.
Sebab itu Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan kalian informasi tentang cara download lagu mp3 di Google Chrome dengan sangat mudah dan cepat. Karena seperti yang kalian ketahui bersama bahwa penggunaan aplikasi Google Chrome saat ini sudah sangat banyak.
Jadi tidak mengherankan bila banyak orang yang ingin mengetahui tutorial cara mendapatkan lagu gratis pada aplikasi browser tersebut. Karena seperti yang kalian ketahui bahwa untuk mendapatkan sebuah lagu biasanya kalian harus berlangganan ataupun membelinya.
Namun menurut rsanna.co.id sekarang ini kalian bisa berkesempatan mendapatkannya secara gratis tanpa perlu mengeluarkan budget sedikitpun, Oleh sebab itu jika kalian penasaran ingin mengetahui informasi lebih lanjut maka ada baiknya kalian simak ulasan ini sampai selesai.
Cara Download Lagu Mp3 dari Google Chrome
Di era modern seperti sekarang ini pastinya banyak cara yang bisa kalian lakukan untuk mendapatkan lagu terbaru secara gratis baik menggunakan aplikasi maupun tanpa aplikasi. Apalagi Memang sekarang ini banyak juga aplikasi yang menyediakan lagu-lagu yang bisa kalian putar tanpa perlu berlangganan dan tanpa perlu mendownloadnya.
Namun pastinya menggunakan aplikasi streaming lagu seperti itu akan membuat kuota internet kalian akan cepat habis. Oleh sebab itu kebanyakan dari mereka memilih ingin mendownload lagu MP3 langsung ke perangkat smartphone mereka saja.
Dan untuk tutorial pertama kami akan memberikan kalian cara download lagu secara gratis dari Google Chrome tanpa aplikasi, untuk cara-caranya langsung saja kalian simak seperti berikut ini.
- Langkah paling pertama yang perlu kalian lakukan ialah membuka aplikasi Google Chrome di perangkat smartphone ataupun PC kalian
- Setelah itu kalian masukkan link situs 4shared.Com
- Pada halaman utama kalian cari lagu dengan mengetikan judul lagu pada kolom pencarian
- Bila sudah silahkan pilih lagu yang ingin kalian download
- Lalu lagu tersebut akan di unduh ke perangkat kalian.
Semudah itu untuk mendapatkan lagu secara gratis dari Google Chrome secara gratis, jadi sekarang kalian bisa mendapatkan lagu apapun yang kalian inginkan. Seperti yang sudah kami katakan diatas tadi bahwa banyak cara yang bisa kalian lakukan untuk mendapatkan lagu mp3 secara gratis dan kali ini juga kami akan memberikan informasi detailnya untuk kalian.
Cara Download Lagu Mp3 Gratis di Google Chrome lewat Savefrom.net
Cara berikutnya yang bisa kalian lakukan untuk mendapatkan lagu secara gratis dengan kualitas yang sangat jernih ialah dengan menggunakan situs SaveFrom net, di mana situs tersebut merupakan situs converter video YouTube ke MP3 yang bisa kalian gunakan secara gratis tanpa perlu berlangganan.
Yang pasti jika kalian sudah sering mendownload video YouTube dan rumahnya menjadi format MP3 maka sudah tidak asing lagi dengan situs SaveFrom net satu ini, perbedaannya jika kalian yang baru mengetahuinya. Oleh sebab itu kali ini juga kami akan membahas tutorial cara menggunakannya untuk kalian, dan langsung saja kalian cek seperti berikut.