Find Us On Social Media :

ETH Zurich Ciptakan Robot AI yang Ungguli Keterampilan Fisik Manusia

By Liana Threestayanti, Jumat, 22 Desember 2023 | 20:48 WIB

Para ahli ETH Zurich berhasil menciptakan robot artificial intelligence (AI) yang digadang-gadang dapat mengalahkan manusia dalam hal keterampilan fisik.

“Sebelum CyberRunner, hanya organisasi dengan anggaran besar dan infrastruktur eksperimental yang dibuat khusus yang dapat melakukan penelitian di bidang ini. Kini, dengan biaya kurang dari 200 dolar, siapa pun dapat terlibat dalam penelitian AI mutakhir. Selain itu, setelah ribuan CyberRunner hadir di dunia nyata, mereka dapat terlibat dalam eksperimen skala besar, di mana pembelajaran terjadi secara paralel, dalam skala global,” jelas Prof Raffaello D’Andrea.

Pracetak makalah penelitian tersedia di situs proyek, www.CyberRunner.ai. Selain itu, Thomas Bi dan Prof Raffaello D’Andrea akan membuka proyek tersebut menjadi open source dan menyediakannya di situs web.

Baca juga: OpenAI Buat Kerangka Kerja Keselamatan Pengembangan Model AI