Pada paruh kedua tahun ini, penurunan diprediksi hanya sebesar 2 persen, sebelum akhirnya kembali pesat pada 2019.
Wilayah Asia Pasifik masih memegang peranan penting dalam pertumbuhan pasar smartphone global, dengan India dan Indonesia sebagai pemimpin pasar.
Kemungkinan, pertumbuhan pengapalan akan sebesar antara 14,4 persen dan 15,4 persen secara terus-menerus pada 2018.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Smartphone Kian Laris Berkat Layar Jumbo".