Qualcomm akan meluncurkan chipset flagship terbarunya Snapdragon 8 Gen 3 yang menawarkan perubahan signifikasi dari sisi performa dan efisien daya baterainya.
Berdasarkan Abhishek Yadav melalui akun X Twitternya, ada 10 smartphone yang diperkirakan akan menggunakan chipset Snapdragon 8 Gen 3:
Perlu dicatat, postingan yang diberikan oleh Abhishek Yadav itu seluruh smartphone itu akan hadir di pasar global ataupun di India.
Tapi bisa jadi terdapat beberapa indikasi bahwa sebagian dari mereka mungkin akan tersedia di Indonesia.
Beberapa yang kemungkinan besar akan tersedia di Indonesia termasuk Xiaomi 14, iQOO 12 Series, Vivo X100 Pro+, Realme GT 5 Pro, Oppo Find, Red Magic 9 Series, dan Samsung Galaxy S24.
Dengan kehadiran chipset Snapdragon 8 Gen 3, diharapkan para pengguna akan mendapatkan performa yang lebih unggul dan fitur canggih dalam smartphone mereka.
1. Xiaomi 14 Series
2. iQOO 12 Series
3. Vivo X100 Pro+
4. OnePlus 12
5. Realme GT 5 Pro
6. Oppo Find X7 Pro
Penulis | : | Adam Rizal |
Editor | : | Adam Rizal |
KOMENTAR