Find Us On Social Media :

Millennial Indonesia Mulai Rajin Nabung Mata Uang Kripto di Luno

By Adam Rizal, Jumat, 12 Juli 2019 | 09:00 WIB

General Manager Luno Asia Tenggara, David Low

Keamanan

Regulasi aset kripto di Indonesia diatur oleh Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti).

David Low menyebutkan Luno juga beroperasi di Malaysia dan menjadi satu dari tiga perusahaan perdagangan kripto yang mendapat lisensi dari otoritas Malaysia dan Luno menjadi yang terbesar di sana.

Untuk membeli Bitcoin melalui Luno ada 4 tahapan yang perlu dilewati dengan minimum transaksi Rp 15.000.

Untuk aspek keamanan, Luno menggunakan 3 lapisan/layer keamanan, meliputi hot wallet dan cold storage serta deep freeze untuk memastikan aset nasabah/pengguna Luno tetap aman.

"Kami juga selalu rekomendasikan kepada pengguna kami agar selalu gunakan password yang aman dan terapkan otentifikasi dual factor," lanjut Debora.