Find Us On Social Media :

Samsung Galaxy J7 Pro: Resolusi Kembar Kamera Depan dan Belakang

By Dayu Akbar, Sabtu, 5 Mei 2018 | 11:00 WIB

Dukungan kamera kembar yang mampu menghasilkan foto serta video definisi tinggi menjadikannya cocok bagi pengguna kawula muda yang kreatif dan hobi bermedia sosial. Apalagi smartphone ini didukung desain cantik, ragam fitur, serta kinerja yang baik.

Plus: Desain bagus, layar Super AMOLED dan Full HD, kamera depan dan belakang tiga belas megapixel dan dilengkapi flash, dukung perekaman video Full HD, sensor fingerprint responsif, daya tahan baterai lama, ada fitur Always On Display, tersedia fitur Signal Max.

Minus: Tidak mendukung fitur quick charging, softkey tanpa backlight.

Spesifikasi

Prosesor Samsung Exynos 7870 (octa core Cortex-A53 1,6 GHz)
RAM 3 GB
Chip grafis Mali-T830 MP1
Kapasitas simpan internal 32 GB
Selot SIM Dual nano-SIM (ada selot micro-SD terpisah)
Jaringan seluler GSM/HSPA/LTE
Dukungan koneksi Wi-Fi 802.11a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth 4.1, A2DP, LE, GPS, A-GPS, GLONASS, BDS, radio FM, jack audio 3,5 mm, micro-USB, USB OTG
Sensor Accelerometer, fingerprint, gyro, geomagnetic, hall, RGB light, proximity
Kamera

Belakang: 13 MP, f/1.7, autofocus, flash, video 1080p

Depan: 13 MP, f/1.9, flash, video 1080p
Layar 5,5″ Super AMOLED 1.920 x 1.080 pixel
Kapasitas baterai Li-ion 3.600 mAh
Dimensi/bobot 15,24 x 7,47 x 0,79 cm/181 gram
Sistem operasi Android 7.0 Nougat
Situs www.samsung.com/id
Garansi 1 tahun
Harga Rp3.999.000