Semua musik dilisensikan sepenuhnya untuk digunakan dalam video, iklan, kampanye media sosial, dan lainnya.
Langganan gratis, premium, dan perusahaan memungkinkan pengguna mendapatkan layanan yang tepat untuk mereka dan kebutuhan pribadi mereka.
9. DALL-E 2
DALL-E 2 merupakan versi kedua dari model generatif DALL-E, yang dikembangkan oleh perusahaan OpenAI.
Sebagai informasi, OpenAI merupakan perusahaan yang juga mengembangkan ChatGPT.
Tool AI ini menggunakan teknologi deep learning untuk menghasilkan gambar-gambar baru yang belum pernah dilihat sebelumnya berdasarkan deskripsi teks yang diberikan kepadanya.
DALL-E 2 juga dilengkapi dengan kemampuan yang lebih canggih dan ukuran dataset yang lebih besar dibandingkan dengan versi sebelumnya.
Baca Juga: Lagi Viral, Apa Itu ChatGPT dan Bagaimana Cara Menggunakannya?
Baca Juga: Buka Konvensi Cyber Security, Pidato Presiden ini Dibuat ChatGPT
Penulis | : | Rafki Fachrizal |
Editor | : | Rafki Fachrizal |
KOMENTAR