- Ponsel akan merekomendasikan pengguna untuk mengirimkan foto yang dijepret ke orang yang ada dalam foto tersebut via “Sharing Suggestions”.
- Pencarian foto yang lebih cerdas dengan dukungan banyak kata kunci sekaligus (multiple keyword), misalnya berbasis tempat, nama bisnis, atau acara ketika foto dibidik.
- Lebih cepat mengimpor foto hasil bidikan kamera, dan bisa dilihat dalam ukuran besar (large preview mode).
- Dukungan format RAW untuk pengeditan.
Camera:
- Peningkatan “Portrait Mode” yang lebih detail antara subjek dan background berkat efek “Stage Light” dan “Stage Light Mono”.
- QR Code terpampang nyata pada bingkai kamera, sehingga mudah dipindai.
Messages:
- “Memoji” sebagai pelengkap dari “Animoji” yang membuat pertukaran pesan lebih ekspresif.
- Animoji kini termasuk T-rex, hantu, koala, dan harimau.
- Efek kamera baru membuat Animoji, filter, efek teks, dan stiker di iMessage, ke foto dan video yang dibidik di Messages.
- Perekaman Animoji bisa sampai 30 detik.
Source | : | The Verge |
Penulis | : | Adam Rizal |
Editor | : | Adam Rizal |
KOMENTAR