Nasib iPhone 16 Suram! Indonesia Tolak Investasi Rp1,5 T dari Apple
1 Bulan yang lalu - Indonesia tolak tawaran investasi Apple senilai USD100 juta atau sekitar Rp1,58 triliun untuk mendapatkan izin penjualan iPhone 16 Series di Indonesia
Bukan iPhone 16, iPad Mini 7 Bakal Hadir Terlebih Dahulu di Indonesia
2 Bulan yang lalu - Dengan mendapatkan sertifikat Postel dari Kominfo, iPad Mini 7 2024 sudah siap meluncur di Indonesia
Harga Asli iPhone 16 Pro Hanya Rp8,9 Juta, Komponen Chip AI Termahal
2 Bulan yang lalu - Techno Solutions, bersama Nikkei, mengungkap bahwa biaya produksi iPhone 16 Pro adalah USD568 atau sekitar Rp8,9 juta
Bos Apple Berhenti Sebut Indonesia Setelah iPhone 16 Series Diblokir
2 Bulan yang lalu - Dalam pemaparan kinerja keuangan Apple untuk kuartal keempat tahun fiskal 2024, CEO Apple Tim Cook tidak lagi menyebut Indonesia
iPhone Tetap Laris Manis Meski Tanpa Fitur AI Apple Intelligence
2 Bulan yang lalu - Meski Apple belum sepenuhnya meluncurkan fitur Apple intelligence, penjualan iPhone terutama iPhone 16 series tetap mengalami peningkatan.
Tak Hanya iPhone 16, Kemenperin Ancam Blokir IMEI HP Google Pixel
2 Bulan yang lalu - juga berlaku untuk ponsel Google Pixel. Sejauh ini, Google Pixel belum didistribusikan secara resmi di Indonesia dan belum memenuhi syarat TKDN
Kemenperin Ancam Blokir IMEI iPhone 16 yang Dijual di Indonesia
2 Bulan yang lalu - Kementerian Perindustrian kembali mengimbau masyarakat untuk tidak membeli iPhone 16 yang di sudah berada di dalam negeri
Dilema Pengguna iPhone 16 di Indonesia, Boleh Beli Tapi Jangan Dijual!
2 Bulan yang lalu - Kemenperin mengungkapkan bahwa selama periode Agustus-Oktober 2024, sebanyak kurang lebih 9.000 unit iPhone 16 telah masuk ke Indonesia
Ini Alasan iPhone 16 Series Belum Resmi Masuk Pasar Indonesia
2 Bulan yang lalu - iPhone 16 series bakalan lama untuk masuk pasar Indonesia karena terbentur urusan persyaratan investasi
Akibat Syarat TKDN, Peluncuran iPhone 16 Series di Indonesia Tertunda
3 Bulan yang lalu - Peluncuran iPhone 16 Series di Indonesia mengalami penundaan akibat belum terpenuhinya syarat Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN)
iPhone 16 Sepi Peminat, Inovasi AI Apple Gagal Dongkrak Penjualan
3 Bulan yang lalu - Sayangnya kehadiran fitur Apple Intelligence tidak mampu menggenjot pemesanan iPhone 16 series yang Melesu di pasar.
Apa itu Apple Intelligence dan mengapa belum ada di iPhone 16?
3 Bulan yang lalu - Apple Intelligence adalah fitur andalan Apple untuk bersaing dengan ChatGPT dan Gemini. Namun mengapa belum ada di iPhone 16?
Duh! Penggunaan Fitur AI Bakal Habiskan Banyak Memori iPhone 16 Series
3 Bulan yang lalu - Apple akan meluncurkan fitur terbaru Apple Intelligence (AI) untuk perangkat iPhone 16 series melalui pembaruan iOS 18.1 yang dirilis pada Oktober
Jangan Rusak! Biaya Servis Tombol Kamera iPhone 16 Series Rp11 Juta
3 Bulan yang lalu - Sayangnya, fitur yang menarik perhatian adalah biaya perbaikan tombol kamera iPhone 16 yang sangat mahal senilai Rp11 juta (USD 750
Demi Promosi iPhone 16, Apple Bakal Percepat Peluncuran Siri AI
3 Bulan yang lalu - Apple akan mempercepat peluncuran asisten virtual Siri yang telah diperbarui secara menyeluruh dengan Apple Intelligence (AI).
Minim Fitur AI, Pengguna Malas Beli iPhone 16 Series Meski Canggih
3 Bulan yang lalu - Pengamat kawakan Apple Ming-Chi Kuo melaporkan pemesanan iPhone 16 series mengalami penurunan sebesar 13 persen dibandingkan generasi sebelumnya
Biaya Pergantian Baterai iPhone 16 Pro Max Tembus Rp1.8 Jutaan
4 Bulan yang lalu - Apple mengumumkan peningkatan biaya sebesar 20 persen untuk penggantian baterai iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max
Berapa Harga Flagship iPhone 16 Series di Singapura dan Malaysia?
4 Bulan yang lalu - Apple resmi meluncurkan iPhone 16 Series pada 10 September, dan mulai dapat dipesan pada 13 September.