Tinder memberikan dua opsi untuk menavigasi Blokir Kontak, yaitu:
Opsi 1: Melalui Daftar Kontak
Buka akses kontak dari ponsel ke Tinder dan pilih kontak yang ingin diblokir:
Opsi 2: Menambahkan kontak secara manual
Jika tidak ingin mengunggah kontak ke Tinder, atau jika ingin memblokir kontak yang tidak ada di daftar kontak, bisa juga dilakukan secara manual:
Kontak yang diblokir tidak akan menerima notifikasi bahwa mereka sudah diblok. Selain itu, pemblokiran kontak juga tidak akan mempengaruhi match yang sudah terjadi ataupun daftar chat.
Baca Juga: Catat! Empat Tips Bikin Foto Profil Tinder Menarik ala Rio Motret
Penulis | : | Indah PM |
Editor | : | Rafki Fachrizal |
KOMENTAR