Khawatir Dipakai Buat Komunikasi Teroris, Rusia Blokir Signal
3 Bulan yang lalu - Aplikasi tersebut diblokir di Rusia karena dinilai melanggar undang-undang yang terkait dengan operasi anti-teroris, sebagaimana dikutip dari Reuters.
Batasi Penggunaan Internet, Rusia Suruh Apple Hapus 25 Aplikasi VPN
4 Bulan yang lalu - Apple dikabarkan telah menghapus banyak aplikasi VPN dari App Store-nya di Rusia atas permintaan badan pengawas komunikasi pemerintah.
Pemerintah AS Larang Operasi Kaspersky Karena Terkait dengan Rusia
4 Bulan yang lalu - Kaspersky tidak lagi dapat menjual software-nya di Amerika Serikat atau menyediakan pembaruan untuk software yang sudah digunakan
Jatuhkan Citra Olimpiade 2024, Kelompok Rusia Gunakan AI dan Deepfake
5 Bulan yang lalu - Teknologi AI dan deepfake dimanfaatkan kelompok penjahat siber untuk kampanye yang menjatuhkan citra ajang internasional Olimpiade Paris 2024.
OpenAI Blokir Hacker Berbahaya China dkk yang Salahgunakan ChatGPT
9 Bulan yang lalu - OpenAI memblokir akun-akun kelompok hacker yang disponsori oleh negara-negara seperti Iran, Korea Utara, Tiongkok, dan Rusia.
Mengenal 10 Fitur Yandex, Mesin Pencari Asal Rusia Pesaing Google
1 Tahun yang lalu - Yandex bukan hanya mesin pencari yang memberikan hasil pencarian web yang relevan tetapi juga menawarkan berbagai layanan dan fitur unik.
Kembangkan AI Generatif, Rusia Kenalkan Superkomputer MSU-270
1 Tahun yang lalu - Rusia baru saja mengoperasikan Superkomputer MSU-270 yang menawarkan kekuatan komputasi puncak 400 PetaFLOPS.
Gegara Ini Harga Chipset AI Nvidia di China Naik Dua Kali Lipat
1 Tahun yang lalu - AS memberlakukan embargo kepada China dan Rusia untuk chip Nvidia A100 dan H100 serta chip AMD MI250.
Tantang ChatGPT, Rusia Luncurkan Platform Chatbot AI GigaChat
1 Tahun yang lalu - Sber, memperkenalkan platform artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan GigaChat yang canggih
Susul China, Rusia, India & Kuwait Perkenalkan Pembawa Acara Berita AI
1 Tahun yang lalu - Tak mau kalah dengan China, tiga negara ini pun mengumumkan kehadiran pembawa acara berita yang membekal teknologi AI.
Daftar Negara yang Melarang Kehadiran ChatGPT, Italia hingga China
1 Tahun yang lalu - Sayangnya tidak semua negara dapat mengakses layanan chatbot ChatGPT seperti Italia, Korea Utara, Iran, Rusia, dan China.
Rusia dan China Ingin Kuasai Dunia dengan Artificial Intelligence
1 Tahun yang lalu - Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden China Xi Jinping akan melakukan kerjasama strategis menguasai dunia dengan teknologi informasi.
Ungkap Ancaman Cyber Security Terbaru, CrowdStrike: Waspadai Eksploitasi Cloud
1 Tahun yang lalu - Perang Rusia-Ukraina tidak menarik lagi bagi para penebar ancaman cyber security. Waspadai eksploitasi cloud yang meningkat 95%, menurut CrowdStrike.
Bentuk Badan Khusus, Rusia & AS Intensifkan Penerapan AI untuk Militer
2 Tahun yang lalu - Contoh penerapan AI di bidang militer akan semakin banyak. Kementerian Pertahanan Rusia dan AS umumkan dibentuknya departemen khusus.
Gegara Konflik Rusia-Ukraina, Samsung Ganti Nama HP Lipatnya di Eropa
2 Tahun yang lalu - Samsung akan menghilangkan kode Z untuk smartphone lipatnya di pasar Eropa, imbas invasi militer Rusia ke Ukraina.
Saat Kecerdasan Buatan Diterapkan Dalam Konflik Rusia dan Ukraina
2 Tahun yang lalu - Pemanfaatan AI telah merambah ke berbagai bidang. Tak terkecuali pemanfaatannya dalam konflik, seperti perang Ukraina.
Gegara Konflik Rusia vs Ukraina Netflix Kehilangan 200.000 Pelanggan
2 Tahun yang lalu - Netflix kehilangan 200.000 pelanggan selama kuartal pertama (Q1) 2022 karena konflik perang Rusia dan Ukraina
Susul Huawei, Kaspersky Masuk Daftar Hitam AS karena Ancam Keamanan
2 Tahun yang lalu - (FCC) memasukkan perusahaan keamanan siber Rusia Kaspersky Lab ke daftar hitam karena mengancam keamanan nasional AS.