Menyambut Stress Awareness Month, yang diperingati setiap bulan April sejak tahun 1992, Kaspersky membagikan lima tips atau kiat untuk melawan stres akibat media sosial (medsos).
Medsos menjadi salah satu sumber stres yang berkontribusi terhadap meningkatnya kecemasan dan masalah terkait tekanan di kalangan pengguna.
Selain membanjiri pengguna dengan banyak informasi sehingga membuat pengguna kerap merasa ketinggalan informasi, medsos juga disebut Kaspersky membuat pengguna rentan terhadap penipuan yang mengeksploitasi informasi pribadi.
Untuk meminimalkan dampak negatif jejaring sosial terhadap kesejahteraan digital, para ahli Kaspersky menyarankan lima tips berikut:
“Di dunia media sosial, menggabungkan teknologi dengan memilah informasi adalah cara terbaik untuk menjaga kesehatan mental kita. Solusi Kaspersky yang meningkatkan privasi dan keamanan pengguna, serta pendekatan kesadaran akan keterlibatan digital, dapat mengubah pengalaman online kita dari sumber stres menjadi interaksi positif,” komentar Anna Larkina, pakar analisis konten web, Kaspersky.
Baca juga: Gawat! Banyak Perusahaan Indonesia Tidak Siap Halau Ancaman Siber
Baca juga: Marak Pencurian Kredensial AI Termasuk ChatGPT, Ini Cara Mencegahnya
Penulis | : | Liana Threestayanti |
Editor | : | Liana Threestayanti |
KOMENTAR